Cek Kebocoran Vacuum System

Kebocoran system vacuum dpt mengakibatkan idle rpm yg tdk stabil, mesin sering mati tiba-tiba, akan sangat mengganggu. Berikut ini kita akan membahas tips mendeteksi kebocoran vacuum dgn menggunakan carb cleaner.

Pastikan test dilakukan dlm posisi mesin dingin karena cairan carb cleaner yang bersifat highly flamable.

Dalam posisi mesin hidup & idle, Semprot seluruh jalur vacuum hose dgn menggunakan carb cleaner, apabila dirasakan idle menurun tiba-tiba maka disitulah letak kebocoran terjadi. Klik disini untuk melihat video tutorialnya .

Semoga berguna